Diet Sehat Golongan Darah " B "
Hmm.. Laperrr... Waktu nya makan siang, karena aku lagi program diet *gendutsekarang* jadi yaahh mencari menu yang sesuai dengan programku.. hihiihihi, bingung mau makan apa *sampe OB bosen nunggu lama. Ya aku putuskan untuk makan gado-gado tapi 'gak pake lontong sayur toook!
Huahh.. Tak apalah yang penting lingkar pinggang ku berkurang ^_^
Sambil nunggu gado-gadoku, nyari ahh menu diet sehat (hihihi, semangatnya) di om google, g sampe 1 menit udah dapat, tapi g yakin banget, nyari lagi dan ku menemukan sesuatu yang sangat penting sebagai masukan buat ku.. DIET SEHAT GOLONGAN DARAH " B ",
pas banget golongan darahku B, dan mungkin buat kawan-kawan semua yang golongan darahnya juga sama dengan ku.. (maaf yaa.. bagi yang ga sama ;p)
Dicuplik dari buku Diet Sehat Gol. Darah B, karya Dr. Peter J. D`Adamo
Golongan darah sama mendasarnya dengan penciptaan itu sendiri. Menurut hukum alam, keempat golongan darah itu mengikuti jalur tak terputus sejak momen paling awal penciptaan manusia hingga hari ini. Golongan darah menjadi semacam “tanda tangan” nenek moyang kita diatas perkamen sejarah yang tak kunjung usang. Sebagai org B, kita membawa cetak genetis dari nenek moyang yg nomaden (berpindah-pindah). Golongan darah B memungkinkan nenek moyang kita bertahan hidup dan berkembang pesat di ketinggian serta dalam iklim dingin, dengan diet seimbang antara daging, produk susu, serealia, dan sayuran. Sangat ajaib karena di abad ke-21 ini kekebalan tubuh dan sistem cerna orang darah B masih mempertahankan kecondongan terhadap makanan yang dikonsumsi nenek moyang yang berdarah B.
Golongan darah adalah kunci dari seluruh sistem kekebalan tubuh. Antigen golongan darah berfungsi sebagai “satpam” yang membentuk antibodi mencegah penyakit masuk ke tubuh. Begitu ada penyusup terjadi reaksi yang nama gaulnya “Aglutinasi”, antibodi akan melekat sedemikian eratnya pada penyusup tersebut lalu digumpalkan sehingga proses menghilangkannya jadi mudah.
Tapi celakanya bukan hanya virus/mikroba yang bisa digumpalkan satpam kita itu, makanan tertentu yang tidak cocok bagi golongan darah tersebut juga bisa menggumpalkan darah. Diketahui ada suatu faktor yang disebut “Lektin” yaitu protein yang banyak jenisnya dan sering ditemukan dalam makanan, mempunyai faktor penggumpal yang mempengaruhi darah anda. Lektin adalah cara ampuh bagi organisme di alam untuk melekatkan diri pada organisme lain. Sering, lektin yang digunakan virus atau bakteri bersifat spesifik pada golongan darah tertentu. Hal ini membuat virus/bakteri tersebut lebih nge-fans pada gol. darah tertentu.
Bila kita mengkonsumsi makanan yang lektinnya tidak sesuai dengan darah kita maka akan menyerang organ / sistem tubuh (ginjal, hati, otak, perut, de el el) dan menggumpalkan sel darah.
Contoh paling nyata : lektin daging ayam ga cocok “pacaran” dengan golongan darah B, karena begitu ketemu akan langsungberciuman menyerang enzim pencernaan dan produksi hormon insulin terganggu, itu sebabnya kalo sering makan ayam, orang darah B daya ingatnya menurun alias pelupa, dan lebih parahnya terancam penyakit Alzheimer (pelupa) yang penderita tingkat lanjutnya bahkan lupa jalan ke toilet atau kamar tidurnya.
Diet darah B adalah cara mengembalikan fungsi penjagaan alami dari sistem kekebalan tubuh, memperbaiki jam metabolisme anda, dan membersihkan darah daripacar2 lektin yang berbahaya. Tergantung kondisi tubuh dan tingkat kecocokannya.
Kunci diet untuk B adalahyin dan yang keseimbangan. Orang darah B tumbuh dan berkembang baik melalui apa yang disediakan oleh dunia hewan dan tumbuhan. dara B menunjukkan kemajuan yang canggih dalam perjalanan evolusinya, yaitu suatu upaya untuk menyatukan berbagai kebudayaan dan orang. Bila konsumsi seimbang antara daging, produk susu, serealia, dan sayuran dapat mengendalikan berat badan dan mencegah penyakit-penyakit berat jaman modern, seperti jantung dan kanker.
Kelompok makanan dalam diet darah B ini dibagi dalam 3 kategori : Samgat Bermanfaat (bertindak seperti obat), Netral (seperti makanan), Hindari (seperti racun).
Diet darah B ini meliputi bermacam makanan jadi ga usah cemas adanya pembatasan makanan tertentu. Anda dapat makan yang kategori Sangat Bermanfaat lebih banyak dari yang Netral. Tidak ada salahnya bila makan yang Netral karena tidak merugikan dan justru mengandung nutrisi yang bermanfaat bagi diet seimbang.
Diet dikelompokkan jadi beberapa kategori makanan :
1. Daging dan Unggas
Pada darah B tampak adanya hubungan lansung antara stress, gangguan kekebalan tubuh, dan daging merah. Bila anda letih lesu atau menderita penurunan daya tahan tubuh, sebaiknya makan daging merah seperti daging domba, atau daging kelinci ( ga tega ah…) beberapa kali seminggu dari pada sapi atau kalkun. Dari pengalaman saya, orang darah B paling sulit berhenti pacaran dengan daging ayam . Padahal daging ayam adalah racun bagi B (dan obat bagi O).
sangat bermanfaat : Daging kambing, domba, domba dewasa, kelinci, rusa (yang ini doyan.. nyam..nyam).
Netral : Daging Sapi, kerbau, hati, daging burung unta (mahal bok), daging kalkun.
Hindari : Daging asap, ayam, bebek, angsa, ham, jantung, kuda, ayam hutan, babi, anak burung dara, tupai, penyu.
2. Makanan Hasil Laut
Sangat Bermanfaat : Ikan Cod, Kaviar(telur ikan sturgeon), ikan mackerel, ikan salem, ikan sardin, ikan croaker, ikan flounder, ikan grouper, ikan haddock, ikan hake, ikan halibut, ikan harvest, ikan mahimahi, ikan monkfish, ikan perch samudera, ikan pikerel, ikan pike, ikan porgy. (krn nama ikannya aneh2 bisa cari di google utk nama indonesianya, atau liat gbr.nya di http://www.sea-fishing.org/Fish_Pictures.html atau di http://www.championbass.com/fish_encyclopedia.html
Netral : Kerang abalon, ikan bluefish, ikan bullhead, ikan mas, ikan hiu, cumi, ikan snapper merah, ikan rosefish, ikan sailfish, skalop (sejenis remis), ikan catfish, ikan chub, ikan drum, ikan kakatua, ikan pompano, ikan todak, ikan hering, ikan whitefish, ikan weakfish.
Hindari : Ikan barakuda, kepah, keong, kepiting, crayfish(sejenis lobster kecil), belut, kodok, lobster, udang, remis, gurita, tiram, siput, penyu, ikan trout.
3. Telur dan Produk Susu
Hanya orang darah B yang dapat menikmati hampir semua produk susu. Sebab gula primer dalam antigen B adalah D-galaktosamin, yang sama dengan gula pada susu. (Telur tidak mengandung lektin sedangkan daging ayam mengandung lektin yang terdapat pada jaringan otot) Jadi walaupun ga boleh pacaran dengan daging ayam, pacaran ama telurnya pun jadilah, lagian telur kan istilah genk-ku dulu ”ayam lengkap” ada paha kaki dada kepala ceker dll di dalamnya hehehe…. .
Sangat Bermanfaat : Keju petani, keju kambing, susu sapi, susu kambing, keju mozzarella, keju India, keju ricotta, yoghurt.
Netral : Keju brie, Mentega, susu mentega, Kasein, keju cheddar, keju edam, telur ayam, keju Swiss, krim half & half (apaan nih??), keju jarlsberg (ga ngerti).
Hindari : Keju Amerika (anti amerika ni yee…), Keju biru (wakss…!!), telur (bebek, angsa, puyuh), Es Krim (haduhh…!! sayangnya..), Keju string.
4. Minyak dan Lemak
Minyak Zaitun dalam diet membuat saluran pencernaan dan pelepasan menjadi lebih baik dan sehat. Gunakan minyak Zaitun paling sedikit satu sendok makan setiap hari. Hindari minyak Wijen, minyak bunga matahari, dan minyak jagung, krn ada lektin perusak pencernaaan pada B.
Sangat Bermanfaat : Minyak Zaitun
Netral : Minyak Almond, minyak hati ikan cod, minyak biji kenari, minyak biji gandum.
Hindari : Minyak borage, minyak kelapa, minyak jagung, minyak kacang tanah, minyak wijen, minyak kedelai, minyak bunga matahari, minyak biji kapas, minyak safflower.
5. Kacang2an dan biji2an
Kebanyakan kacang2an dan biji2an tidak dianjurkan unttk orang bergolongan darah B (hiks… senasib dengan darahku).
Bermanfaat : Kenari (hitam)
Netral : Buah badam/almon, kacang beech, kacang Brasil, kacang butter, berangan (chestnut), biji rami, biji lici, kacang macadamia, kacang pecan, kacang kenari (inggris)
Hindari : Kacang mete, kacang tanah, mentega kacang, kacang pignola (biji pinus) kacang pistakio, biji opium, biji labu, biji wijen, mentega wijen, biji bunga matahari, sereal soy flake, susu kedelai, miso kedelai, tempe, tahu, kacang kedelei, kacang mata hitam (duh.. kirain kaca mata hitam kekeke….),
6. Serealia, roti, dan pasta
Ada beberapa orang darah B yang dapat menerima hasil olahan gandum. Tetapi secara keseluruhan mereka seperti orang darah O yang tidak tahan gandum. Gluten gandum mengandung lektin yang tersimpan di otot, menyebabkan lambatnya pembakaran kalori dan menurunnya kecepatan metabolisme. Gandum dpt menjadi faktor naiknya berat badan bagi darah B. Juga harus menghindari gandum hitam (rye) penyebab gangguan darah dan stroke. Dianjurkan anda mengatur asupan roti, pasta, dan nasi dalam porsi sedang. Bila anda mengkonsumsi daging, makanan laut, dan produk susu yg dianjurkan, anda tidak lagi perlu nutrisi dari roti, pasta, dan beras.
Sangat Bermanfaat : Roti Essene (roti manna), bubur gandum oat, kulit beras, kue beras, susu beras (heeee?), beras (sereal).
Netral : Beras, tepung beras, pasta bayam, gandum (olahan, tanpa pemutih), gandum (produk tepung semolina), Granola, roti beras.
Hindari : Jagung, sereal cornflakes (namanya aja udah corn=jagung), sajian krim gandum, tepung gluten, gandum hitam, roti/sereal seven grain, Mi soba, macem2 mie (Indomii…. pantaaangankuuu hiks… ), tapioka, pasta artichoke.
7. Sayur2an
Dapatkan manfaat sayur2an dengan mengkonsumsi hidangan 3 - 5 kali sehari. Karena orang darah B cenderung rentan terhadap penyakit autoimun dan virus, makanlah banyak sayuran hijau yang kaya magnesium. Magnesium adalah agen McAfee antivirus yang penting.
Sangat Bermanfaat : Brokoli, jahe, kembang kol, ubi, wortel, kubis, mustard hijau, terong, wortel, yam, jamur shiitake, daun peterpan peterselli.
Netral : acar (dalam air garam atau cuka), kecambah alfalfa, asparagus, bawang merah, bawang putih, bawang bombay, bayam, cabai, daun ketumbar, labu, mentimun/jus, sawi, selada semua jenis, seledri, kelp (ganggang laut), talas,
Hindari : Avocad, jagung, tomat, waluh, Zaitun semua jenis.
8. Buah2an
Nenas sangat bermanfaat untuk darah B, terutama yang takut gemuk, khususnya bagi yang tdk mengkonsumsi produk susu dan daging. Bromelain, yaitu enzim dalam nenas membantu makanan lebih mudah dicerna.
Sangat Bermanfaat : Anggur semua jenis, kranberri, Nenas, Pepaya, Pisang, Plum semua jenis, Semangka.
Netral : Apel, Aprikot, Mangga, Jeruk, Limau, Jeruk Mandarin, Citrus, Kismis, Kiwi, Kurma, Strowberi, Pisang raja, Pir asia, Pir, Prune, Beri hitam, Blueberri, Buah ara, buah sukun, Ceri, Jambu biji, Melon (canang, christmas,crenshaw,madu,musk,persia,spanyol), Mulberi, Persik.
Hindari : Pare, kelapa/santan (pasti kamu doyan yg ini…, tapi coba hindari ya.. ), Delima, kesemek, belimbing.
9. Jus dan sirop
Kebanyakan jus sayuran dan buah baik untuk darah B. Setiap pagi setelah bangun tidur, untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh dan saraf, minumlah Membrane Fluidizer Cocktail (Koktail pencair Membran), nama panggilan yang menarik.
10. Bumbu2an
Orang darah B dapat menerima baik tanaman obat yang menghangatkan spt jahe, lobak, kari, dan cayenne pepper, kecuali lada hitam dan putih (karena mengandung lektin, haduhh.. tiap hari make gimana). Karena tanaman obat yg manis mengiritasi lambung Jadi, hindari gula jawawut, pati jagung, dan kayu manis. Perkecualiannya adalah gula putih, madu. Boleh juga makan sedikit coklat, tapi jangan anggap sebagai makanan utama (alias bagi2 dong…. ).
Yang perlu di Hindari : Aspartame (gula buatan), Kecap, gelatin (polos) (gelatin terutama terdapat pada snack yang kenyal, dodol garut misalnya), miso, MSG (bumbu penyedap), Kayu manis, Lada (hitam dan putih) *padahal steak sapi lada hitam enak lho* , pati jagung, sirop jagung, tapioka
11. Tanaman obat dan teh
Ginseng sangat dianjurkan untuk darah B karena berdampak positif pada sistem saraf. Namun berhati-hatilah karena ginseng juga dapat bekerja sebagai stimulan, untuk itu minumlah pada pagi hari. Secara khusus Licorice baik untuk darah B karena mempunyai faktor antivirus yang menurunkan kerentanan B terhadap penyakit autoimun. Banyak orang B yang mengalami kadar gula darah turun setelah makan hipoglikemia, dan licorice dapat membantu mengatur kadar gula darah.
Sangat Bermanfaat : Jahe, Ginseng, Teh Hijau, teh herbal, Licorice, peppermint, sage, rose hip daun raspberi, daun peterselli.
Netral : Alfalfa, cabai, kamomil, dandelion, sarsaparilla, Mulberri, Dong Quai, chickweed, linden, spearmint, valerian, kulit pohon ek putih, yarrow, yellow dock.
Hindari : Corn silk, Lidah buaya, minuman beralkohol, minuman ber soda, air soda, semanggi merah, gentian, hop, coltsfoot, mullein, shepherd purse, skullcap.
Terakhir, Olahraga apa yang cocok untuk darah B?
Darah B akan sehat dengan olahraga yang bukan sepenuhnya aerobik atau juga tidak sepenuhnya pada relaksasi mental (ingat yin dan yang, keseimbangan adalah mutlak bagi B). Program olahraga menengah yang seimbang seperti hiking, sepeda santai, olahraga beladiri yang kurang agresif (tai chi / wushu misalnya), tenis, dan kelas aerobik. Olah raga kompetisi seperti squash, sepakbola, basket, atau karate dan Capoera tidak baik untuk orang darah B. Jadwal olahraga paling efektif (dalam seminggu) adalah 3 hari olah fisik dan dua hari olahraga relaksasi seperti yoga.
Ternyata pantangannya banyak. ya.. ampun.. semoga diet ku berhasil..
Huahh.. Tak apalah yang penting lingkar pinggang ku berkurang ^_^
Sambil nunggu gado-gadoku, nyari ahh menu diet sehat (hihihi, semangatnya) di om google, g sampe 1 menit udah dapat, tapi g yakin banget, nyari lagi dan ku menemukan sesuatu yang sangat penting sebagai masukan buat ku.. DIET SEHAT GOLONGAN DARAH " B ",
pas banget golongan darahku B, dan mungkin buat kawan-kawan semua yang golongan darahnya juga sama dengan ku.. (maaf yaa.. bagi yang ga sama ;p)
Dicuplik dari buku Diet Sehat Gol. Darah B, karya Dr. Peter J. D`Adamo
Golongan darah sama mendasarnya dengan penciptaan itu sendiri. Menurut hukum alam, keempat golongan darah itu mengikuti jalur tak terputus sejak momen paling awal penciptaan manusia hingga hari ini. Golongan darah menjadi semacam “tanda tangan” nenek moyang kita diatas perkamen sejarah yang tak kunjung usang. Sebagai org B, kita membawa cetak genetis dari nenek moyang yg nomaden (berpindah-pindah). Golongan darah B memungkinkan nenek moyang kita bertahan hidup dan berkembang pesat di ketinggian serta dalam iklim dingin, dengan diet seimbang antara daging, produk susu, serealia, dan sayuran. Sangat ajaib karena di abad ke-21 ini kekebalan tubuh dan sistem cerna orang darah B masih mempertahankan kecondongan terhadap makanan yang dikonsumsi nenek moyang yang berdarah B.
Golongan darah adalah kunci dari seluruh sistem kekebalan tubuh. Antigen golongan darah berfungsi sebagai “satpam” yang membentuk antibodi mencegah penyakit masuk ke tubuh. Begitu ada penyusup terjadi reaksi yang nama gaulnya “Aglutinasi”, antibodi akan melekat sedemikian eratnya pada penyusup tersebut lalu digumpalkan sehingga proses menghilangkannya jadi mudah.
Tapi celakanya bukan hanya virus/mikroba yang bisa digumpalkan satpam kita itu, makanan tertentu yang tidak cocok bagi golongan darah tersebut juga bisa menggumpalkan darah. Diketahui ada suatu faktor yang disebut “Lektin” yaitu protein yang banyak jenisnya dan sering ditemukan dalam makanan, mempunyai faktor penggumpal yang mempengaruhi darah anda. Lektin adalah cara ampuh bagi organisme di alam untuk melekatkan diri pada organisme lain. Sering, lektin yang digunakan virus atau bakteri bersifat spesifik pada golongan darah tertentu. Hal ini membuat virus/bakteri tersebut lebih nge-fans pada gol. darah tertentu.
Bila kita mengkonsumsi makanan yang lektinnya tidak sesuai dengan darah kita maka akan menyerang organ / sistem tubuh (ginjal, hati, otak, perut, de el el) dan menggumpalkan sel darah.
Contoh paling nyata : lektin daging ayam ga cocok “pacaran” dengan golongan darah B, karena begitu ketemu akan langsung
Diet darah B adalah cara mengembalikan fungsi penjagaan alami dari sistem kekebalan tubuh, memperbaiki jam metabolisme anda, dan membersihkan darah dari
Kunci diet untuk B adalah
Kelompok makanan dalam diet darah B ini dibagi dalam 3 kategori : Samgat Bermanfaat (bertindak seperti obat), Netral (seperti makanan), Hindari (seperti racun).
Diet darah B ini meliputi bermacam makanan jadi ga usah cemas adanya pembatasan makanan tertentu. Anda dapat makan yang kategori Sangat Bermanfaat lebih banyak dari yang Netral. Tidak ada salahnya bila makan yang Netral karena tidak merugikan dan justru mengandung nutrisi yang bermanfaat bagi diet seimbang.
Diet dikelompokkan jadi beberapa kategori makanan :
1. Daging dan Unggas
Pada darah B tampak adanya hubungan lansung antara stress, gangguan kekebalan tubuh, dan daging merah. Bila anda letih lesu atau menderita penurunan daya tahan tubuh, sebaiknya makan daging merah seperti daging domba, atau daging kelinci ( ga tega ah…) beberapa kali seminggu dari pada sapi atau kalkun. Dari pengalaman saya, orang darah B paling sulit berhenti pacaran dengan daging ayam . Padahal daging ayam adalah racun bagi B (dan obat bagi O).
sangat bermanfaat : Daging kambing, domba, domba dewasa, kelinci, rusa (yang ini doyan.. nyam..nyam).
Netral : Daging Sapi, kerbau, hati, daging burung unta (mahal bok), daging kalkun.
Hindari : Daging asap, ayam, bebek, angsa, ham, jantung, kuda, ayam hutan, babi, anak burung dara, tupai, penyu.
2. Makanan Hasil Laut
Sangat Bermanfaat : Ikan Cod, Kaviar(telur ikan sturgeon), ikan mackerel, ikan salem, ikan sardin, ikan croaker, ikan flounder, ikan grouper, ikan haddock, ikan hake, ikan halibut, ikan harvest, ikan mahimahi, ikan monkfish, ikan perch samudera, ikan pikerel, ikan pike, ikan porgy. (krn nama ikannya aneh2 bisa cari di google utk nama indonesianya, atau liat gbr.nya di http://www.sea-fishing.org/Fish_Pictures.html atau di http://www.championbass.com/fish_encyclopedia.html
Netral : Kerang abalon, ikan bluefish, ikan bullhead, ikan mas, ikan hiu, cumi, ikan snapper merah, ikan rosefish, ikan sailfish, skalop (sejenis remis), ikan catfish, ikan chub, ikan drum, ikan kakatua, ikan pompano, ikan todak, ikan hering, ikan whitefish, ikan weakfish.
Hindari : Ikan barakuda, kepah, keong, kepiting, crayfish(sejenis lobster kecil), belut, kodok, lobster, udang, remis, gurita, tiram, siput, penyu, ikan trout.
3. Telur dan Produk Susu
Hanya orang darah B yang dapat menikmati hampir semua produk susu. Sebab gula primer dalam antigen B adalah D-galaktosamin, yang sama dengan gula pada susu. (Telur tidak mengandung lektin sedangkan daging ayam mengandung lektin yang terdapat pada jaringan otot) Jadi walaupun ga boleh pacaran dengan daging ayam, pacaran ama telurnya pun jadilah, lagian telur kan istilah genk-ku dulu ”ayam lengkap” ada paha kaki dada kepala ceker dll di dalamnya hehehe…. .
Sangat Bermanfaat : Keju petani, keju kambing, susu sapi, susu kambing, keju mozzarella, keju India, keju ricotta, yoghurt.
Netral : Keju brie, Mentega, susu mentega, Kasein, keju cheddar, keju edam, telur ayam, keju Swiss, krim half & half (apaan nih??), keju jarlsberg (ga ngerti).
Hindari : Keju Amerika (anti amerika ni yee…), Keju biru (wakss…!!), telur (bebek, angsa, puyuh), Es Krim (haduhh…!! sayangnya..), Keju string.
4. Minyak dan Lemak
Minyak Zaitun dalam diet membuat saluran pencernaan dan pelepasan menjadi lebih baik dan sehat. Gunakan minyak Zaitun paling sedikit satu sendok makan setiap hari. Hindari minyak Wijen, minyak bunga matahari, dan minyak jagung, krn ada lektin perusak pencernaaan pada B.
Sangat Bermanfaat : Minyak Zaitun
Netral : Minyak Almond, minyak hati ikan cod, minyak biji kenari, minyak biji gandum.
Hindari : Minyak borage, minyak kelapa, minyak jagung, minyak kacang tanah, minyak wijen, minyak kedelai, minyak bunga matahari, minyak biji kapas, minyak safflower.
5. Kacang2an dan biji2an
Kebanyakan kacang2an dan biji2an tidak dianjurkan unttk orang bergolongan darah B (hiks… senasib dengan darahku).
Bermanfaat : Kenari (hitam)
Netral : Buah badam/almon, kacang beech, kacang Brasil, kacang butter, berangan (chestnut), biji rami, biji lici, kacang macadamia, kacang pecan, kacang kenari (inggris)
Hindari : Kacang mete, kacang tanah, mentega kacang, kacang pignola (biji pinus) kacang pistakio, biji opium, biji labu, biji wijen, mentega wijen, biji bunga matahari, sereal soy flake, susu kedelai, miso kedelai, tempe, tahu, kacang kedelei, kacang mata hitam (duh.. kirain kaca mata hitam kekeke….),
6. Serealia, roti, dan pasta
Ada beberapa orang darah B yang dapat menerima hasil olahan gandum. Tetapi secara keseluruhan mereka seperti orang darah O yang tidak tahan gandum. Gluten gandum mengandung lektin yang tersimpan di otot, menyebabkan lambatnya pembakaran kalori dan menurunnya kecepatan metabolisme. Gandum dpt menjadi faktor naiknya berat badan bagi darah B. Juga harus menghindari gandum hitam (rye) penyebab gangguan darah dan stroke. Dianjurkan anda mengatur asupan roti, pasta, dan nasi dalam porsi sedang. Bila anda mengkonsumsi daging, makanan laut, dan produk susu yg dianjurkan, anda tidak lagi perlu nutrisi dari roti, pasta, dan beras.
Sangat Bermanfaat : Roti Essene (roti manna), bubur gandum oat, kulit beras, kue beras, susu beras (heeee?), beras (sereal).
Netral : Beras, tepung beras, pasta bayam, gandum (olahan, tanpa pemutih), gandum (produk tepung semolina), Granola, roti beras.
Hindari : Jagung, sereal cornflakes (namanya aja udah corn=jagung), sajian krim gandum, tepung gluten, gandum hitam, roti/sereal seven grain, Mi soba, macem2 mie (Indomii…. pantaaangankuuu hiks… ), tapioka, pasta artichoke.
7. Sayur2an
Dapatkan manfaat sayur2an dengan mengkonsumsi hidangan 3 - 5 kali sehari. Karena orang darah B cenderung rentan terhadap penyakit autoimun dan virus, makanlah banyak sayuran hijau yang kaya magnesium. Magnesium adalah agen McAfee antivirus yang penting.
Sangat Bermanfaat : Brokoli, jahe, kembang kol, ubi, wortel, kubis, mustard hijau, terong, wortel, yam, jamur shiitake, daun peterpan peterselli.
Netral : acar (dalam air garam atau cuka), kecambah alfalfa, asparagus, bawang merah, bawang putih, bawang bombay, bayam, cabai, daun ketumbar, labu, mentimun/jus, sawi, selada semua jenis, seledri, kelp (ganggang laut), talas,
Hindari : Avocad, jagung, tomat, waluh, Zaitun semua jenis.
8. Buah2an
Nenas sangat bermanfaat untuk darah B, terutama yang takut gemuk, khususnya bagi yang tdk mengkonsumsi produk susu dan daging. Bromelain, yaitu enzim dalam nenas membantu makanan lebih mudah dicerna.
Sangat Bermanfaat : Anggur semua jenis, kranberri, Nenas, Pepaya, Pisang, Plum semua jenis, Semangka.
Netral : Apel, Aprikot, Mangga, Jeruk, Limau, Jeruk Mandarin, Citrus, Kismis, Kiwi, Kurma, Strowberi, Pisang raja, Pir asia, Pir, Prune, Beri hitam, Blueberri, Buah ara, buah sukun, Ceri, Jambu biji, Melon (canang, christmas,crenshaw,madu,musk,persia,spanyol), Mulberi, Persik.
Hindari : Pare, kelapa/santan (pasti kamu doyan yg ini…, tapi coba hindari ya.. ), Delima, kesemek, belimbing.
9. Jus dan sirop
Kebanyakan jus sayuran dan buah baik untuk darah B. Setiap pagi setelah bangun tidur, untuk memperkuat sistem kekebalan tubuh dan saraf, minumlah Membrane Fluidizer Cocktail (Koktail pencair Membran), nama panggilan yang menarik.
10. Bumbu2an
Orang darah B dapat menerima baik tanaman obat yang menghangatkan spt jahe, lobak, kari, dan cayenne pepper, kecuali lada hitam dan putih (karena mengandung lektin, haduhh.. tiap hari make gimana). Karena tanaman obat yg manis mengiritasi lambung Jadi, hindari gula jawawut, pati jagung, dan kayu manis. Perkecualiannya adalah gula putih, madu. Boleh juga makan sedikit coklat, tapi jangan anggap sebagai makanan utama (alias bagi2 dong…. ).
Yang perlu di Hindari : Aspartame (gula buatan), Kecap, gelatin (polos) (gelatin terutama terdapat pada snack yang kenyal, dodol garut misalnya), miso, MSG (bumbu penyedap), Kayu manis, Lada (hitam dan putih) *padahal steak sapi lada hitam enak lho* , pati jagung, sirop jagung, tapioka
11. Tanaman obat dan teh
Ginseng sangat dianjurkan untuk darah B karena berdampak positif pada sistem saraf. Namun berhati-hatilah karena ginseng juga dapat bekerja sebagai stimulan, untuk itu minumlah pada pagi hari. Secara khusus Licorice baik untuk darah B karena mempunyai faktor antivirus yang menurunkan kerentanan B terhadap penyakit autoimun. Banyak orang B yang mengalami kadar gula darah turun setelah makan hipoglikemia, dan licorice dapat membantu mengatur kadar gula darah.
Sangat Bermanfaat : Jahe, Ginseng, Teh Hijau, teh herbal, Licorice, peppermint, sage, rose hip daun raspberi, daun peterselli.
Netral : Alfalfa, cabai, kamomil, dandelion, sarsaparilla, Mulberri, Dong Quai, chickweed, linden, spearmint, valerian, kulit pohon ek putih, yarrow, yellow dock.
Hindari : Corn silk, Lidah buaya, minuman beralkohol, minuman ber soda, air soda, semanggi merah, gentian, hop, coltsfoot, mullein, shepherd purse, skullcap.
Terakhir, Olahraga apa yang cocok untuk darah B?
Darah B akan sehat dengan olahraga yang bukan sepenuhnya aerobik atau juga tidak sepenuhnya pada relaksasi mental (ingat yin dan yang, keseimbangan adalah mutlak bagi B). Program olahraga menengah yang seimbang seperti hiking, sepeda santai, olahraga beladiri yang kurang agresif (tai chi / wushu misalnya), tenis, dan kelas aerobik. Olah raga kompetisi seperti squash, sepakbola, basket, atau karate dan Capoera tidak baik untuk orang darah B. Jadwal olahraga paling efektif (dalam seminggu) adalah 3 hari olah fisik dan dua hari olahraga relaksasi seperti yoga.
Ternyata pantangannya banyak. ya.. ampun.. semoga diet ku berhasil..
Selasa, Mei 10, 2011
|
Labels:
Be Side Me
|
Langganan:
Posting Komentar (Atom)
Archives
My Friend's
About Me
- Rivi
- Cewek yg lahir pada tgl 12 Maret setelah kemerdekaan RI (ya.. ealah) hehehe... Lebih tepatnya tahun '85 yang lalu... dibesarkan di kota tercinta ku, Ambon Manise.... (kyk gula...) dr seorang Papa yg asli org Ambon 'en Mami yg asli org Malang... so, klo di campur jadinya JAMBON.. Anak bungsu dari berbagai saudara yang ada di pelosok daerah yang berjajar pulau-pulau..(byk ye....) uda selesai sekolah dan sekarang uda kerja, (tp blm selesai lho!!!;P) blm nikah, dan akan menikah (bentar lg, mo lepas masa single..malu nieh) bagi teman's semua yang mau kenalan lebih lanjut.. boleh deh...
0 comments:
Posting Komentar